Direktur Pascasarjana Menghibau Mahasiswa Baru Selesai studi tepat Waktu

Batu, 30/8/2022, dalam rangkaian kegiatan Orientasi program Studi Mahasiswa baru Semester Ganjil Tahun Akademik 2022/2023 menghadirkan Bapak Direktur Pascasarjana, Prof. Dr. Wahid Murni, M.Pd dan Wakil Direktur Drs. Basri Zain, M.A., Ph.D yang memberikan orientasi seputar Pascasarjana. Direktur Pasca menjelaskan visi dan misi serta berbagai kegiatan yang harus ditempuh oleh mahasiswa pada jenjang S2 dan […]
Mahasiswa Baru Pascasarjana Tahun 2022 Mendapat Arahan tentang Bidang Akademik, Kerjasama, dan Keuangan pada Orientasi Prodi

Batu, 30 /8/2022, Pada sesi pertama Kegiatan orientasi Maba Pascasarjana ini menghadirkan pengarahan umum berbagai kebijakan kampus yang membahas tentang pengenalan berbagai kebijakan akademik dan kerjasama serta sistem administrasi keuangan di linkungan UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Para Mahasiswa Baru Pascasarjana pada jenjang S2 dan S3 ini perlu mendapatkan arahan terkait bidang akademik, kerjasama, dan […]
500 Lebih Mahasiswa Baru Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Mengikuti Orientasi Mahasiswa Baru Pascasarjana Semester Ganjil 2022-2023

Batu, 30 Agustus 2022, 500 lebih Mahasiswa baru Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang yang terdiri dari Mahasiswa Program studi S2 dan S3 dari 14 prodi mengikuti acara Orientasi Program Studi pada semester ganjil 2022-2023 yang dilaksanakan selama dua hari bertempat di Gedung C Lantai 4 Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang. Pada hari pertama […]
Penyelenggaraan ACIEM Ke-4 dan Temu Tahunan PPMPI Ke-9 Dilaksanakan oleh Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Mataram Lombok Bekerjasama dengan PPMPI

Pada hari Jum’at – Ahad bertepatan tanggal 19-21 Agustus 2022 di Aruna Resort and Convention Senggigi Lombok Barat NTB diselenggarakan Annual Conference on Islamic Education Management (ACIEM) ke-4 Tahun 2022 dengan tema “Peran Kepemimpinan dalam Penguatan Mutu Perguruan Tinggi di Era Masyarakat 5.0”. Kegiatan ini diselenggarakan Perkumpulan Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (PPMPI) bekerjasama dengan Prodi Manajemen Pendidikan […]
Direktur Pascasarjana Ikuti Rapat Koordinasi Perguruan Tinggi Penyelenggara Beasiswa Kementerian Agama-Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP)

Bertempat di Hotel Santika Premiere Bintaro Tangerang Selatan pada tanggal 18 – 20 Agustus 2022, Direktur Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang mengiIkuti Rapat Koordinasi Perguruan Tinggi Penyelenggara Beasiswa Kementerian Agama-Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP). Pada pertemuan ini dipandu oleh Kepala Subdit Ketenagaan Kementerian Agama Rochman Bashori dan sambutan disampaikan oleh Direktur Pendidikan Tinggi Islam […]