
Di sela-sela kegiatan sosialisasi program Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang di Kalimantan Timur Samarinda, Prof. Dr. H. Wildana Wargadinata, Lc., M.Ag juga mendapatkan kesempatan untuk bersilaturrahmi dengan keluarga besar IKPM Gontor Samarinda. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Ahad, 12/6/2023 pukul 19.00 WITA yang bertempat di Kantor Kementerian Agama Provinsi
Kegiatan sosialisasi Pascasarjana UIN Malang di Samarinda ini dilaksanakan dalam berbagai kegiatan. Tepat pada hari Senin, 12 Juni 2023 pukul 09.00 waktu setempat, salah satu kegiatan sosialiasi dilakukan dalam bentuk FGD bersama seluruh dosen Universitas Islam Negeri Sultan Aji Muhammad Idris Samarinda dan sebagai narasumber kegiatan adalah Prof. Dr. H.
Pada hari Senin, 12/6/2023, Dilaksanakan kegiatan sosialisasi Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang di Samarinda. Rombongan tim sosialisasi yang terdiri dari Dr. H. Sutaman, MA, Dr. Hj. Mamluatul Hasanah, M.Pd (Kaprodi dan Sekprodi S3 PBA) dan Prof. Dr. H. Wildana Wargadinata, Lc., M.Ag (Kaprodi S2 BSA) diterima langsung oleh bapak
Kamis (18/05/2023) program studi Magister Bahasa dan Sastra Arab mengadakan Seminar Refreshing Keilmuan, bertema “Global Setting for Teachers Professional Development”. Kegiatan ini resmi dilakukan dalam rangka implementasi salah satu dari tridharma perguruan tinggi, yaitu pengabdian masyarakat. Istilah Refreshing Keilmuan sendiri dipilih untuk memberikan kesan keluwesan dalam proses seminar. Selain itu,
Malang, 14-15 desember 2022, Pascsarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menggelar kegiatan yang spectakuler yakni Hari bahasa Arab sedunia yang jatuh pada tanggal 18 desember senantiasa diperingati oleh para pecintanya di setiap tahun. Untuk memperingatinya, pada tahun 2022 ini mahasiswa program Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menyelenggarakan konferensi internasional
Sabtu, 12 November 2022 Program Studi Magister Bahasa dan Sastra Arab menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di Ma’had Tabaraka Al-Islami Mertojoyo Kota Malang dengan mengusung tema Pengembangan Literasi Mahasantri Ma’had Tabaraka Al-Islami. Hadir sebagai Narasumber dalam kegiatan ini Prof. Dr. H. Wildana Wargadinata, Lc., M.Ag dan Dr. Laily Fitriani, M.Pd.
Bertempat di Hotel Rattan Inn Banjarmasin Kalimantan Selatan, pada tanggal 20 Juli 2022 bersamaan dengan adanya kegiatan Review Program Studi Magister dan Doktor Pendidikan Bahasa Arab dan Bahasa Arab dan Sastra Arab, para program pengelola studi yang terdiri dari Kaprodi dan Sekprodi sekaligus memiliki naskah perjanjian kerjasama antar program studi
Workshop kurikulum pengelola magister dan doktor Pendidikan Bahasa Arab & Bahasa dan Sastra Arab Perguruan Tinggi se Indonesia ini diselenggarakan perdana pada tanggal 19-21 Juli 2022 bertempat di Hotel Rattan Inn Banjarmasin. Kegiatan ini dihadiri oleh tiga dosen Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Dr. Sutaman, MA, Dr. Mamluatul Hasanah,
Jombang, 20 Juni 2022, mahasiswa dan dosen Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang melakukan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) merupakan bagian dari tri dharma perguruan tinggi yang harus diimplementasikan setiap program studi di semua perguruan tinggi. Pengabdian tersebut dilakukan dalam rangka memberikan manfaat sesuai dengan keilmuan program studi kepada masyarakat secara
Batu, 28-29 Maret 2022, Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang menggelar workshop pengembangan kurikulum bahasa Arab. Kali ini, acara yang digelar selama 2 hari dan bertempat di Aula Gedung C (Rumah Singgah) Pascasarjana UIN Malang ini, diselenggarakan oleh tiga prodi bahasa Arab, yakni Prodi Magister S2 Pendidikan