Dosen UNKAFA Miftakur Rohman Jalani Ujian Promosi Doktor S3 Hukum Keluarga Islam

Malang – 23/12/25. Dosen Universitas Kiai Abdullah Faqih (UNKAFA), Miftakur Rohman, resmi menjalani ujian promosi doktor pada Program Studi Hukum Keluarga Islam (S3) di Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, digedung SBY Lantai IV. Tepat Pukul 14.00-16.00 WIB. Dalam ujian terbuka tersebut, Miftakur Rohman mempertahankan disertasinya yang berjudul “Reformulasi Alasan Perceraian karena Suami […]
Perkuat Jejaring Akademik Internasional, Dosen Pascasarjana UIN Malang Jadi Penilai Artikel Jurnal Bereputasi Mahasiswa PhD UKM

Malang — Kiprah akademisi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang kembali menorehkan prestasi di kancah internasional. Prof. Dr. Muassomah, M.Si., M.Pd., dosen Pascasarjana UIN Malang, dipercaya terlibat sebagai penilai (reviewer) artikel jurnal bereputasi bagi mahasiswa program Doktor (PhD) Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM). Keterlibatan ini menjadi bukti konkret pengakuan internasional terhadap kapasitas, integritas, dan […]
Senat UIN Malang Gelar Hearing Akademik di Pascasarjana

Senat Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang menggelar kegiatan Hearing Akademik pada Senin, 15 Desember 2025, bertempat di lingkungan kampus UIN Malang. Kegiatan ini dimulai pada *pukul 12.00 WIB hingga selesai dan berlangsung dengan khidmat serta penuh diskusi akademik. Hearing Akademik ini dihadiri langsung oleh Ketua Senat UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Prof. […]
Kunjungan Studi IAI Darul Fatah Lampung ke Pascasarjana UIN Malang Bahas Islamic Education 4.0

Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menerima kunjungan pendidikan dari Institut Agama Islam (IAI) Darul Fatah Lampung pada pukul 09.00 WIB hingga selesai, dalam rangka pelaksanaan seminar bertema “Islamic Education 4.0: Integrasi Teknologi untuk Pendidikan Karakter.”
Academic Coaching Clinic: Sinergi Alumni dan Program Studi Magister Bahasa dan Sastra Arab dalam Pendampingan Tugas Akhir Mahasiswa

Terobosan Baru Program Studi Magister Bahasa dan Sastra berupaya terus dilakukan dalam rangka memberikan pelayanan terbaik bagi para mahasiswa. Salah satu kegiatan yang dilakukan adalah pendampingan para mahasiswa lintas angkatan oleh para alumni.
Academic Writing: Wadah Pendampingan Penulisan Tesis Bagi Mahasiswa Magister Bahasa dan Sastra Arab

Program studi Magister Bahasa dan Sastra Arab menyelenggarakan kegiatan Academic Writing: Penulisan Tesis yang Baik dan Benar pada Jumat, 05 Desember 2025. Kegiatan yang diinisiasi Program Studi ini mendapatkan dukungan yang luar biasa dari para civitas akademika di lingkungan Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.
Nabila Jalani Ujian Promosi Doktor mengankat tema Inflasi Berbasis Syariah dan Konvensional dalam Mekanisme Transisi Kebijakan Moneter

Program Doktor (S3) Ekonomi Syariah UIN Maulana Malik Ibrahim Malang hari ini kembali menyelenggarakan ujian promosi doktor bagi kandidat Nabila Adenina Zidni Maulida, yang mempertahankan disertasi berjudul “Analisis Kebijakan Moneter, Harga Aset, Pertumbuhan Ekonomi, dan Inflasi Berbasis Syariah dan Konvensional dalam Mekanisme Transisi Kebijakan Moneter.”
Bagus Andrian Jalani Ujian Promosi Doktor mengusung tentang Keterampilan Menulis Teori Konstruktivisme

Pascasarjana kembali melaksanakan ujian promosi doktor bagi kandidat Bagus Andrian Permata, yang mempresentasikan dan mempertahankan disertasi berjudul “Pengembangan Bahan Ajar Keterampilan Menulis dengan Pola Ekspresi Budaya Berlandaskan Teori Konstruktivisme bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Arab Universitas Islam Negeri Syekh Wasil Kediri.”
Pascasarjana UIN Malang Bersama LPPD Pemprov Jatim Gelar Workshop Penulisan Karya Ilmiah Bagi Mahasiswa Doktoral Penerima Beasiswa

Malang – Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang bekerja sama dengan Lembaga Pengembangan Pesantren dan Diniyah (LPPD) Pemerintah Provinsi Jawa Timur menggelar Workshop Penulisan Karya Ilmiah bagi mahasiswa Program Doktor (S3) penerima beasiswa Pemprov Jatim Tahun 2025. Kegiatan berlangsung di Gedung SBY lantai IV, (Sabtu 29/11/2025) mulai pukul 08.00 WIB hingga selesai.
UIN Maliki Malang Perkuat Kepemimpinan Akademik Nasional: Prodi MPI Pascasarjana Ikut Rumuskan Arah Baru Pendidikan Islam di Temu Tahunan PPMPI 2025

Suasana kampus UIN Syarif Hidayatullah Jakarta terasa berbeda pada 19–21 November 2025. Ratusan pengelola Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) dari berbagai PTKIN dan kampus Islam se-Indonesia berkumpul dalam Temu Tahunan PPMPI 2025, sebuah forum bergengsi yang selalu menjadi ruang lahirnya ide-ide besar dan arah baru pengembangan pendidikan Islam nasional. Pada momentum strategis ini, Program Studi Manajemen Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang hadir sebagai salah satu delegasi yang paling aktif berperan. Kehadiran Ketua Prodi MPI menunjukkan komitmen kuat Pascasarjana UIN Maliki Malang dalam memperkuat kepemimpinan akademik, menjaga mutu pendidikan, serta mendorong inovasi yang relevan dengan tantangan era digital.